Pengen foto kita jadi Poster trailer seperti aktor-aktor, yaudah langsung ke TKP saja Boss ! hehe
1. Buka Photoshop anda
2. Buka Gambar yang akan diedit, kali ini saya menggunakan Women Army.
3. Duplicate Layer / Copy Layer dengan menekan CTRL + J
4. Sekarang kita atur pencahayaannya
Image>Adjustments>Exposure.
Catatan: setting dapat diganti sesuai dengan ukuran brightness dari gambarmu, untuk yg menggunakan gambar photo di atas gunakan saja setting parameter ini.
Image>Adjustments>Hue/Saturation, atau tekan CTRL + U
5. Ubah Blend Mode pada Layer 1 ke mode Overlay dan turunkan Opacitynya ke 85%
6. Tambahkan Layer Baru dengan menekan add new layer.
warnai / Fill dengan Hitam, ubah ke overlay , lalu tambahkan Layer Mask .
7. Pilih Brush Tool
pada properties brush atur Hardness brush tersebut menjadi 0%
Letak Properties brush ada di properties Bar bisa dilihat di layout-photoshop.
gunakan warna hitam untuk Brush lalu arsir daerah yg anda anggap penting seperti contoh saya disini yaitu WOMEN ARMY
8. Sekarang duplikat / copy layer 2 dengan menekan CTRL + J dan atur mode:
9. Tambahkan Tulisan sesuai dengan Judul Movie yang anda inginkan dengan menggunakan TEXT TOOL.
Hasil akhirnya kira-kira seperti ini :
Sekian dan semoga bermanfaat :D
SELAMAT MENCOBA !!!
0 Response to "Membuat efek Trailer Poster Movie"
Post a Comment