MEMBUAT UKIRAN DIATAS BATU

Saya ingin berbagi dengan semua pengunjung, disini saya akan membuat sebuah tutorial desain text yang mungkin dulu saya belajar ini juga menggunaka sebuah tutorial di sebuah blog, dan sekarang saya akan membuat nya sendiri dan syukur-syukur bisa berguna bagi semua.


Langkah pertama tentu membuka software PhotoShop (disini saya menggunakan PS Cs3), buat document baru dengan ukuran seperti dibawah ini and OK.


Dan warnai dengan warna #ae8c42


Kedua, Kemudian klik Filter > Noise > Add Noise dan atur seperti gambar di bawah.


Lalu OK, dan hasilnya seperti ini.


KETIGA! Kemudian klik Filter > Texture > Texturizer dan atur seperti gambar dibawah.


Lalu OK, dan hasilnya seperti ini.


KEEMPAT! Lalu masukkan gambar tekstur batu, Kalian bisa cari di Google atau ambil yang ini.


Lalu ubah Layer Mode dan Opacity tekstur tadi dengan Hard Light dan 70%.


KELIMA! Selanjutnya Kita akan membuat efek cahaya, dengan Lighting Effects klik Filter > Render > lighting Effects dan lihat gambar dibawah.


Lalu OK, dan hasilnya seperti ini.


Jika merasa kurang gelap, dapat diulang dengan menekan Ctrl+F.

KEENAM! Sekarang Kita membuat tulisan yang akan diukir di atas batu, soal Font menurut saya anda bisa memilih nya sendiri mana yang lebih anda sukai, karena menurut saya semua cocok, dengan warna #867f60. Tapi saya beri saran text nya Old English Text MT, walaupun saya tidak memeakainya saat ini,  Kalau teksnya terserah kalian.

Lalu ganti Layer Mode teks menjadi Multiply, Hasilnya seperti di bawa ini.


TERAKHIR! Nah, langkah terakhir yaitu menerapkan Bevel and Emboss pada teks yang telah dibuat tadi. Caranya klik kanan Layer teks dan pilih Blending options/klik dobel pada layer text. Atur style : Outer bevel – technique : Chisel hard – Depth : 1000 – Direction : Down – Highlight Mode : screen -  (fad484) seperti gambar dibawah, lakukan pada kedua tulisan. Dan OK!



Inilah hasil akhir nya.




SELAMAT MENCOBA !!!

0 Response to "MEMBUAT UKIRAN DIATAS BATU"

Post a Comment