Membuat Kumis & Jenggot dengan PhotoShop

Pengen punya jenggot biar kelihatan lebih gimana gitu, gak usah lama-lama nunggu nya, langsung cek TKP saja Boss !!

pertama buka photo yang mau dijenggotin.


Setelah itu klik brush tool atau tekan tombol B , lalu klik windows brushes atau tekan F5.
Di Brushes windows setting seperti dibawah :


Master Diameter nya sesuaikan dengan gambar saja, soalnya, mungkin kamu pakai gambar yang resolusi atau ukurannya besar, maka master diameternya juga harus besar, nanti coba-coba saja ya.
Klik shape dinamics di brushes palette , setting seperti dibawah :


diteruskan dengan Scattering , setting seperti dibawah :


Terakhir setting Color dynamics seperti dibawah :


Lalu pilih Eyedropper Toll ( i ), lalu klik di rambut untuk mendapatkan warna hitam yang natural untuk jenggotnya.


Setelah beres semua, sekarang buat new layer (ctrl+shift+n) untuk ngelukis jenggotnya.


Klik brush tool lagi, lalu lukis jenggot dan kumis di layer yang baru dibuat !


Hasilnya :


Sekian dan semoga bermanfaat :D

SELAMAT MENCOBA !!!

0 Response to "Membuat Kumis & Jenggot dengan PhotoShop"

Post a Comment